Sedikit perkongsian dari whatsapp group. Moga-moga perkongsian ini memberi manfaat buat pembaca sekalian.
Waktu sedang di puncak kita merasa banyak teman di sekeliling kita.
Waktu sedang berkuasa kita percaya diri boleh melakukan apa saja.
Waktu sedang tak berdaya barulah kita sedar siapa sebenarnya sahabat sejati yang kita ada.
Waktu sedang jatuh kita baru sedar selama ini, siapakah teman yang memperalat dan memanfaatkan kita.
Waktu sedang sakit kita baru tahu bahwa sihat itu sangat penting, jauh melebihi harta.
Waktu kita miskin baru kita insaf pentingnya amalan sedekah walau pun seringgit dan saling membantu saudara kita.
Masuk usia tua baru kita tahu rupanya masih banyak amalan dituntut Allah yang belum dikerjakan/banyak ilmu yang kurang dan baru kenal jalan ke masjid.
Saat di ambang ajal kita baru tahu ternyata begitu banyak waktu yg terbuang sia-sia.
Hidup tidaklah lama,
Sudah saatnya kita bersama-sama membuat HIDUP LEBIH BERHARGA
Saling menghargai,
Saling membantu,
Saling memberi,
Saling mendukung.
Jadilah teman setia tanpa syarat ...
Jangan saling memotong dan menggunting sesama teman...
Tunjukkanlah bahwa anda masih mempunyai hati nurani yang tulus. Jauhkan niat jahat untuk mencelakai atau memfitnah.
Jauhkan niat memaksa seseorang melakukan suatu hal untuk kepentingan peribadi kita.
Apa yang ditabur itulah yang akan dituai.
Allah swt tidak pernah menjanjikan bahwa langit itu selalu biru, bunga selalu mekar, dan mentari selalu bersinar.
Tapi ketahuilah bahwa Allah swt selalu memberi pelangi disetiap badai, senyum disetiap air mata, Rahmat dan berkat di setiap cubaan, dan jawapan di setiap doa.
Jangan pernah menyerah, Teruslah istiqamah beribadah... kerana..
hidup ini terlalu indah..
Hidup bukanlah suatu tujuan, melainkan sebuah persinggahan sementara..
Sahabatku,
Indahnya hidup bukan kerana banyak orang mengenal kita, namun berapa banyak orang yang merasa bahagia kerana mengenal kita.
Professor emeritus Amir awang.
Counseling KUIN
self reminder...
16 Comments
Indahnya hidup.. Terima kasih atas perkongsian ini mia. Have a nice day, =)
ReplyDeletetq - ingat-mengingati
ReplyDeleteSubhanAllah.Betul :)
ReplyDeletebetul tu..so jadikan Allah no 1 dalam hidup..insyaallah,,nice share kak
ReplyDeleteperkongsian yang baik kak mia...
ReplyDeleteperkongsian yang bagus
ReplyDeleteSalam jumaat......Alhamdulillah dan terima kasih dengan perkongsian ini...
ReplyDeleteassalamualaikum mia...perkongsian yg baik..:)
ReplyDeleteTerima kasih berkongsi kak mia...^_^
ReplyDeleteNice sharing...
ReplyDeletenice sharing
ReplyDeletebuat baik sesama manusia :)
ReplyDeletemaka... pilihlah untuk berbuat baik.
ReplyDeletehargai dan bersyukur dengan apa yg ada di sekeliling kita
ReplyDeletekehidupan.. macm roda ..
ReplyDeleteputaran dan lumrah kehidupan kena tabah menghadapinya
ReplyDelete